Ini Daftar Lokasi Sholat Idul Adha 17 Juni 2024 Muhammadiyah Kebumen, Salah Satunya di Alun-Alun Pancasila

- 14 Juni 2024, 18:28 WIB
Ilustrasi lokasi pelaksanaan Sholat Idul Adha 1445 Hijriyah yang diselenggarakan Muhammadiyah Kabupaten Surabaya.
Ilustrasi lokasi pelaksanaan Sholat Idul Adha 1445 Hijriyah yang diselenggarakan Muhammadiyah Kabupaten Surabaya. /Dok PR Jateng/Sudarno Ahmad Nashori

PR JATENG - Pelaksanaan Sholat Idul Adha 1445 Hijriah di Kebumen, Jawa Tengah diprediksi akan digelar serentak pada Senin, 17 Juni 2024.

Termasuk Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kabupaten Kebumen juga akan menggelar di hari yang sama.

Apalagi sudah jauh-jauh hari, Pimpinan Pusat Muhammadiyah sendiri telah menetapkan Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriyah jatuh pada Senin, 17 Juni 2024.

Baca Juga: Iringi Kisah Cinta Sun Jae dan Im Sol, Ini Arti Lirik Lagu You and I - ECLIPSE OST Lovely Runner

Keputusan itu tertuang dalam Maklumat Nomor 1/MLM/I.0/E/2024 tentang Penetapan Hasil Hisab Ramadan, Syawal, dan Zulhijah 1445 Hijriyah.

Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kabupaten Kebumen sendiri telah menyiapkan sejumlah titik untuk menjadi lokasi Sholat Idul Adha 1445 Hijriyah.

Salah satunya di Alu-Alun Pancasila Kebumen, di tempat ini yang bertindak sebagai Imam Ust Iskandar Muda dan sebagai khatib dr H Hasan Bayuni.

Berikut lokasi pelaksanaan Sholat Idul Adha 17 Juni 2024 yang diselenggarakan oleh Muhammadiyah di Kabupaten Kebumen.

Baca Juga: Sagara View Kebumen Punya Wahana Baru, Perosotan Raksasa Pelangi, Cocok untuk Liburan Sekolah

Halaman:

Editor: Sudarno Ahmad Nashori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah