Danrindam IV/Diponegoro Ingin TNI-Wartawan Bersinergi

- 27 Juni 2024, 18:49 WIB
Danrindam IV/Diponegoro Kolonel Inf Hindratno,  menggelar silaturahmi coffee morning bersama wartawan dan Forkopimda Magelang Raya di Markas Rindam IV/Diponegoro.
Danrindam IV/Diponegoro Kolonel Inf Hindratno, menggelar silaturahmi coffee morning bersama wartawan dan Forkopimda Magelang Raya di Markas Rindam IV/Diponegoro. /Istimewa/

Walikota Magelang, dr Muchamad Nur Aziz menyebutkan bahwa Kota Magelang merupakan kota yang identik dengan sebutan kota militer. Maka tak heran jika banyak sekali TNI yang berada di wilayahnya ini.

dr Aziz lantas bercerita jika ayahnya dulu adalah seorang tentara berpangkat Kolonel. Untuk itu ia mengaku sangat mengenal arti kedisiplinan dan ketaatan terhadap bangsa dan negara.

"Saya berharap Rindam bisa menjadi lokasi pendidikan bela negara bagi pelajar-pelajar kita, karena saya yakin bisa mencegah perilaku menyimpang anak-anak kita," pungkasnya.***

 

Halaman:

Editor: Boim


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah