Resmi, Nova Arianto Umumkan 23 Pemain Timnas Indonesia U16 di AFF 2024: Ada 2 Diaspora

- 19 Juni 2024, 15:54 WIB
Resmi, Nova Arianto Umumkan 23 Pemain Timnas Indonesia U16 di AFF 2024: Ada 2 Diaspora.
Resmi, Nova Arianto Umumkan 23 Pemain Timnas Indonesia U16 di AFF 2024: Ada 2 Diaspora. /Dok/ Instagram Nova Arianto

PR JATENG - Lengkap sudah susunan pemain Timnas U16 Indonesia untuk berlaga di Piala AFF 2024. Pelatih Nova Arianto umumkan 23 nama yang memperkuat skuat Garuda Muda.

Pelatih Nova Arianto sudah memutuskan 23 nama pemain yang memperkuat Timnas U16 Indonesiaa untuk mengarungi kompetisi Piala AFF U16 2024.

Timnas U16 Indonesia pekan ini berlaga di Piala AFF 2024 yang digelar Kota Solo bertempat di Stadion Manahan. Jadwal mulai 21 Juni hingga 4 Juli 2024.

Baca Juga: Jalur Terberat Timnas Indonesia, Tersisa 2,5 Kuota atau 2 Negara Asia dan 1 playoff Tiket Antar Konfederasi

Dari 23 pemian Timnnas Indonesia U16, Nova Arianto menyertakan 2 pemain diaspora atau keturunan untuk ikut memperkuat tim di Piala AFF 2024.

Dua nama pemain diaspora yaitu Mathew Baker yang berasal dari klub Australia, Melbourrne City, yang berposisi sebagai pemain belakang.

Kemudian satu pemain diaspora lainnya ada nama Lucas Lee yang berposisi sebagai pemain gelandang yang berasal dari klub Amerika Serikat (AS), De Anza Force.

Baca Juga: Bangganya Djarum Kenalkan Timnas Indonesia ke Publik Como, Jadikan Homebase TC Piala Dunia U20 dan Toulon Cup

Timnas U16 di Grup A

Ada tiga grup yang akan berkompetisi di Piala AFF U16. Ada 12 negara ikut berpartisipasi.

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah