Operasi Pekat Candi 2024 Polres Purbalingga, Ini Hasilnya

- 28 Maret 2024, 09:59 WIB
Polres Purbalingga Rilis Hasil Operasi Pekat Candi 2024.
Polres Purbalingga Rilis Hasil Operasi Pekat Candi 2024. /Humas Polres Purbalingga.

Pikiran Rakyat Jateng - Selama operasi penyakit masyarakat (pekat) candi tahun 2024 Polres Purbalingga mampu mengungkap sejumlah kasus.

Hal itu disampaikan langsung oleh Kapolres Purbalingga AKBP Hendra Irawan, Rabu 27 Maret 2024 saat pres rilis.

Baca Juga: Persib Tak Mainkan Pemain Inti, Emral Abus: Saya Tidak Lihat Itu Sebagai Keuntungan Bagi The Guardian

Lebih lanjut Kapolres Purbalinhga memaparkan, kasus perjudian sebanyak dua kasus dengan dua tersangka yang diamankan. 

Selanjutnya kasus petasan ada 4 kasus yang diungkap, dengan tersangka berjumlah lima orang. 

"Dua orang selaku pembuat dan tiga orang penjual. Barang bukti yang diamankan yaitu 4.476 butir petasan," kata Kapolres Purbalingga,

Baca Juga: Isu Gaji Pemain PSIS Semarang Telat Kembali Mencuat, Yoyok Sukawi Pernah Bilang Dicicil

Selanjutnya kasus petasan ada 4 kasus yang diungkap, dengan tersangka berjumlah lima orang. 

Dua orang selaku pembuat dan tiga orang penjual. Barang bukti yang diamankan yaitu 4.476 butir petasan.

Baca Juga: Tebing Longsor Sungai Klawing Bancar Purbalingga Bakal Ditangani Permanen, Saat Ini Baru Sodetan

Halaman:

Editor: Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x