PPDB Jateng: Daftar 14 SMA di Kebumen yang Buka PPDB Mulai 11 Juni 2024, Lengkap dengan Daya Tampung Siswa

- 6 Juni 2024, 18:59 WIB
Ilustrasi PPDB SMA Negeri di Kabupaten Kebumen akan dilakukan secara online mulai 11 Juni 2024.
Ilustrasi PPDB SMA Negeri di Kabupaten Kebumen akan dilakukan secara online mulai 11 Juni 2024. /Dok PR Jateng/Sudarno Ahmad Nashori

PR JATENG - Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) jenjang SMA dan SMK Negeri Jawa Tengah tahun pelajaran 2024/2025 diumumkan hari ini, Kamis, 6 Juni 2024.

PPDB SMA Negeri dan SMK Negeri di Jawa Tengah baru akan dibuka mulai 11 Juni 2024. Pendaftarannya melalui laman ppdb.jatengprov.go.id.

Pendaftaran PPDB SMA Negeri di Jateng dibuka melalui empat jalur. Yaitu jalur zonasi 55 persen, jalur prestasi 20 persen, jalur perpindahan orang tua 5 persen dan jalur afirmasi 20 persen.

Baca Juga: Kasus Curanmor di Munjul Purbalingga Terungkap Ada Dua Pelaku, Satu Pelaku Tertangkap, Satu DPO

Jadwal Pelaksanaan PPDB SMA Negeri Jawa Tengah

Dikutip dari Juknis penyelenggaraan PPDB SMA Negeri dan SMK Negeri Provinsi Jawa Tengah tahun ajaran 2024/2025, berikut jadwal pelaksanaan PPDB SMA Negeri Jawa Tengah:

  • Penetapan Zonasi: 13 Mei 2024
  • Pengumuman PPDB: 6 Juni 2024
  • Pembuatan akun dan verfikasi berkas: 11-24 Juni 2024
  • Aktivasi Akun: 11-24 Juni 2024
  • Pendaftaran dan perubahan pilihan: 24-27 Juni 2024
  • Masa Tenang: 28-30 Juni 2024
  • Pengumuman Hasil: 1 Juli 2024
  • Daftar Ulang: 3-12 Juli 2024
  • Pengumuman daftar peserta cadangan: 15 Juli 2024
  • Daftar Ulang bagi CPD Cadangan: 16-17 Juli 2024
  • Awal Tahun Ajaran Baru 2024/2025: 22 Juli 2024.

Baca Juga: Fakta Menakjubkan! 10 Manfaat Pisang yang Jarang Diketahui Orang

Daftar SMA Negeri di Kabupaten Kebumen

Berikut daftar SMA Negeri yang menyelenggarakan PPDB Online tahun ajaran 2024/2025 lengkap dengan daya tampung siswa di Kabupaten Kebumen:

Halaman:

Editor: Sudarno Ahmad Nashori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah